Weather (state,county)

Breaking News

CARA MUDAH MENGGUNAKAN FUNGSI CLEAN PADA EXCEL

Sobat Bloger ... pernah dengar dengan Fungsi Text pada excel ? wah sangat jarang sekali bukan, benar , biasanya kita mendengar fungsi Text hanya pada Microsoft Word atau Notepad atau sejenisnya yang menggnuakan Basic Text.


Kali ini kita akan mebahas mengenai Fungsi Text pada Excel , secara garis besar Fungsi Text pada excel terbagi beberapa bagian diantaranya :
  1. Fungsi Clean fungsi untuk menghilankan karakter yang tidak terprint.
  2. Fungsi Code fungsi untuk code dari karakter
  3. Concatenate fungsi untuk menggabungkan isi cell
  4. Fungsi Dolar fungsi untuk membuat Currency Dollar secara Automatis
  5. Fungsi Exact fungsi untuk membuat antar cell yang sama persis
  6. Fungsi Find fungsi untuk mencari dan menampilkan karakter
  7. Fungsi Fixed fungsi untuk memberikan fix terhadap nominal atau format cell
  8. Fungsi Left fungsi untuk megambil karakter dari sisi Kiri Cell
  9. Fungsi Right fungsi untuk mengambil karakter dari sisi kanan isi Cell
  10. Fungsi Len fungsi untuk menghitung karakter dalam cell
  11. Fungsi Lower fungsi untuk merubah huruf Besar menjadi huruf Kecil di ms Excel
  12. Fungsi Upper fungsi untuk merubah huruf Kecil menjadi huruf Besar di ms Excel
  13. Fungsi Proper fungsi untuk merubah huruf depan menjadi kapital di setiap kata pada cell
  14. Fungsi Replace fungsi untuk menggantikan Karakter pada cell dengan karakter baru
  15. Fungsi Rept fungsi untuk mengulang kata dalam cell
  16. Fungsi Search
  17. Fungsi Subtitute fungsi untuk menggantikan kata lama menjadi kata baru
  18. Fungsi T fungsi untuk menghasilkan suatu data Teks
  19. Fungis Text
  20. Fungsi Value
  21. Fungsi Trim
dan fungsi - fungsi lainnya.

Baiklah sobat , mari kita lihat Fungsi text yang pertama yaitu fungsi " Clean " , Fungsi Clean pada Excel adalah suatu Fungsi yang berguna untuk menghapus Semua Karakter yang tidak dapat di cetak ( NONPRINTABLE ) dari suatu text dalam Cell

fungsi ini sangat berguna untuk menghindari Error, terutama penggunaan Rumus, sehingga lebih cepat dalam melakukan Koreksi
Rumus yang digunakan adalah =CLEAN(lokasi Cell yang akan dibersihkan ) lalu tekan enter

cara kerja rumusnya cukup mudah sobat, semoga bermanfaat ya sobat , share ya .....

Tidak ada komentar